Harga Mazda Biante

Satu Lagi mobil MPV hadir di Indonesia, Lalu berapa Harga Mazda Biante? Apa yang menyebabkan kendaraan ini disukai banyak orang negeri ini. apa spesifikasi nya? berikut info lengkapnya

Hasil dari wawancara beberapa wartawan dengan masyarakat mengatakan bahwa sudah bosan dengan mobil MPV yang modelnya sejenis saja. Masyarakat merindukan model MPV yang baru yang terkesan elegan.


harga mazda biante
harga mazda biante


Mobil ini mempunyai kabin yang sangat lapang dan nyaman digunakan untuk 8 orang. Bahkan teknologi AC nya sudah menggunakan teknologi nanoe yang dapat membunuh virus dan memfilter allergen sehingga keluarga tidak perlu khawatir dengan kesehatan bila membawa anak-anaknya di mobil ini.

Secara exterior mobil ini terlihat agresif dengan tampilan yang menarik orang dijalan, sehingga orang akan melirik mobil ini.  Mazda Biante juga memiliki banyak cara melipat kursi sehingga bila banyak mengangkut barang dapat mudah dimasukan.

Teknologi mesinnya sudah mengadopsi system ramah ligkuncan SKYACTIV dan Hemat energi ECO.

harga mazda biante


Spesifikasi Mazda Biante


  • Dimensi mobil(panjang x lebar x tinggi) : 4715 x 1770 x 1835 mm
  • Jarak As : 2850 mm
  • RAdius putar : 5400 mm
  • Berat : 1670 kg
  • Kapasitas Tangki bensin 60 Litter
  • Kapasitas Mesin 2l tepatnya 1998 cc
  • Jumlah silinder : 4-Silinder Segaris, Supercharged DOHC
  • compression ratio : 11.2
  • Diameter X Langkah : 87.5 x 83.1 mm
  • Power : 150 PS @6200 rpm
  • Torsi : 190 Nm @4500 rpm
  • speed Maksimum : 186 km/hour
  • Transmisi : 5-Kecepatan AT
  • Rem (Depan) : Cakram Berventilasi
  • Rem (Belakang) : Cakram Solid
  • Suspensi (Depan) : empuk dengan MacPherson Strut
  • Suspensi (Belakang): Multi-Link

harga mazda biante
"harga mazda biante"

Warna mazda Biante

  • Radiant Ebony Mica
  • Clear Water Blue Metallic
  • Crystal White Pearl Mica
  • Aluminium Metallic
  • Brilliant Black.


Harga Mazda Biante : Rp 380 Juta Rupiah On The Road Jakarta, serta Tanggerang dan Bekasi, untuk kota lain seperti Bandung, Semarang, Surabaya, Medan, Pekanbaru, Duri, Batam, Balikpapan, Samarinda, Makasar, Yogyakarta, Solo, Palembang, Padang, Jambi, Tarakan, dan lain-lain tentu ada beda sedikit harga.